04/10/2019

Yuk berkunjung ke Objek wisata Goa Lalay di Pelabuhan ratu

Objek wisata Pelabuhan Ratu bisa dibilang merupakan salah satu objek pariwisata paling terkenal dan banyak pengunjung. Dengan deburan ombak dan diselimuti dengan cerita cerita mistik ratu pantai selatan, maka menjadikan objek wisata di pelabuhan Ratu Sukabumi ini begitu terkenal.

Sehingga banyak turis domestik maupun turis bule yang ingin berkunjung ke sana. Namun tahukah anda jika di sana bukan hanya ada wisata pelabuhan ratu saja, namun ada cukup banyak daerah wisata alam yang menanti kunjungan anda. Dan salah satunya yakni Objek wisata Goa Lalay di Pelabuhan ratu yang akan saya bahas sekarang ini.

Objek wisata Goa Lalay


Gua Lalay adalah merupakan salahsatu objek wisata alam Palabuhanratu yang berlokasi sekitar 3 Km dari Kota Pelabuhan Ratu, Jawa Barat, Indonesia. Di Gua Lalay pengunjung dapat menyaksikan jutaan kelelawar yang menghuni Gua Lalay ini, sehingga dinamakan dengan Gua Lalay. Berada di Jl. Pelita - Cipatuguran, Citarik, Kec. Pelabuhan Ratu, Sukabumi Regency, Jawa Barat 43364.

Namun sungguh sekarang Objek Wisata Goa Lalay di Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi, Kini Kondisinya Memprihatinkan. Sehingga memerlukan uluran tangan pemerintah untuk memperkenalkan pesona indah goa alam yang dihuni oleh ribuan kelelawar ini.

Ya, sekarang mah pengunjung yang datang masih bisa dihitung jarilah, tidak seperti dulu. Kalaupun ramai itu, hari-hari tertentu saja. Itu juga tidak terlalu banyak,” tuturnya kepada sukabumiupdate.com saat disambangi di sela-sela aktivitas kesehariannya di objek wisata Goa Lalay, kata penduduk di sana. Pantauan di lapangan sendiri, sejumlah fasilitas wisata di Goa Lalay saat ini, memang terlihat tidak terurus.

Seperti Kolam ikan misalnya, selain airnya kering dipenuhi rerumputan dan sampah, juga sarana bermain perahu pun berserakan begitu saja, dengan kondisi rusak dan tidak terawat. Membuat tempat wisata tersebut tidak elok dipandang mata.
Lihat juga Hotel di ubud bali bintang 5
Pesona Keindahan Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat. Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat memiliki pesona keindahan yang sangat menarik untuk dikunjungi. Sangat di sayangkan jika anda berada di kota sukabumi tidak mengunjungi wisata gua yang mempunyai keindahan yang tiada duanya tersebut.

Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat sangat cocok untuk mengisi kegiatan liburan anda, apalagi saat liburan panjang seperti libur nasional, ataupun hari ibur lainnya. Keindahan Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat ini sangatlah baik bagi anda semua yang berada di dekat atau di kejauhan untuk merapat mengunjungi tempat Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat di kota sukabumi.
Tempat pariwisata paling banyak dikunjungi
Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat merupakan tempat wisata yang harus anda kunjungi karena pesona keindahannya tidak ada duanya. Penduduk lokal daerah sukabumi juga sangat ramah tamah terhadap wisatawan lokal maupun wisatawan asing.

Kota sukabumi juga terkenal akan keindahan obyek wisatanya , salah satu contohnya adalah Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat ini. Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat berlokasi sekitar 3 Km dari Kota Pelabuhan Ratu, di Kabupaten Sukabumi Jawa Barat, Indonesia .

Di Goa Lalay wisatawan bisa menyaksikan jutaan kelelawar yang menghuni Goa Lalay ini, sehingga dinamakan dengan Goa Lalay (Lalay=Kelelawar). Biasanya rombongan Kelelawar ini mulai keluar menjelang senja sekitar jam 17.00. Jutaan Kelelawar ini biasanya terbang sekitar 20 menit dan kemudian muncul lagi untuk 30 menit kemudian.

Mereka beterbangan hanya di sekitar muka Goa Lalay . Bahkan katanya berdasarkan mitos, Kelelawar-kelelawar ini terbang juga ke daerah lain seperti Banten, Bogor, Jakarta Bahkan Bandung. Setelah menikmati atraksi ribuan kelelawar, pengunjung bisa langsung menikmati keindahan Sunset pantai Pelabuhan Ratu. karena Goa Lalay ini hanyak berjarak beberapa meter saja dari bibir pantai.

Dimana lokasi Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat ? seperti yang tertulis di atas lokasi Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat terletak di Jl. Pelita – Cipatuguran, Citarik, Pelabuhan Ratu, Sukabumi, Jawa Barat 43364, Indonesia. Tetapi jika anda masih bingung di mana lokasi atau letak Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat saya sarankan anda mencari dengan mengetik Obyek Wisata Gua Lalay di Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat di search google maps saja. Di Google maps sudah tertandai dimana lokasi yang anda cari tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar